BUKU REFERENSI PEMASARAN PRODUK BATIK

Widiana, M. Erma and Widyastuti, Anak Agung Sagung Alit (2022) BUKU REFERENSI PEMASARAN PRODUK BATIK. In: PEMASARAN PRODUK BATIK. PT. Pena Persada Kerta Utama, Jl. Gerilya No. 292 Purwokerto Selatan, Kab. Banyumas, pp. 1-35. ISBN 978-623-455-307-9

[img] Text
Buku PRODUK BATIK.pdf

Download (6MB)
[img]
Preview
Image
Cover Buku Pemasaran Batik.jpeg

Download (339kB) | Preview
[img] Text
BOOKS_PEMASARAN_PRODUK_BATIK.pdf

Download (66MB)

Abstract

Seiring berjalannya waktu,motif batik di Indonesia saat ini telah mendunia sejak batik diakui oleh UNESCO bahwa batik sebagai warisan budaya Indonesia merupakan sebuah pengakuan yang luar biasa. Budaya membatik di Indonesia diturunkan dari generasi ke generasi. Dari pemilihan canting, cara mencanting, desainnya, motifnya, hingga cara pewarnaannya. Pengakuan tersebut menandai perjuangan Indonesia membuktikan betapa khasnya batik sebagai budaya Indonesia. Dengan melihat kondisi seperti ini, cenderung menjadi peluang yang layak untuk membuka usaha batik. Sehingga perlu adanya strategi pemasaran dalam melakukan aktivitas usaha batik.

Item Type: Book Section
Additional Information: Implementasi dari Direktorat Riset, Teknologi dan Pengabdian Kepada Masyarakat, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Tahun Anggaran 2022, Nomor SP DIPA-Nomor SP DIPA-023.17.1.690523/2022 revisi ke-02 tanggal 22 April 2022.
Divisions: Faculty of Economic & Business
Depositing User: Perpus Ubhara Surabaya
Date Deposited: 27 Sep 2022 03:30
Last Modified: 30 Apr 2023 08:23
URI: http://eprints.ubhara.ac.id/id/eprint/1389

Actions (login required)

View Item View Item