PERTANGGUNGJAWABAN YURIDIS ANGGOTA POLRI DALAM PENYALAHGUNAAN SENJATA API

Sadjijono, Sadjijono (2022) PERTANGGUNGJAWABAN YURIDIS ANGGOTA POLRI DALAM PENYALAHGUNAAN SENJATA API. Skripsi thesis, Universitas Bhayangkara Surabaya.

[img] Text
JURNAL PERTANGGUNGJAWABAN YURIDIS ANGGOTA POLRI.pdf

Download (166kB)

Abstract

Permasalahan mengenai penyalahgunaan senjata api yang dilakukan oleh Anggota Polri. Senjata api merupakan benda penting bagi anggota kepolisian juga anggota militer yang digunakan untuk menjaga keamanan Indonesia. Namun dalam kenyataannya, senjata api tersebut disalahgunakan oleh banyak pihak, termasuk pihak militer bahkan masyarakat sipil. Kasus penyalahgunaan senjata api oleh anggota Polri disebabkan oleh beberapa faktor. Penyalahgunaan senjata api oleh anggota Polri termasuk pelanggaran hukum yang dapat dikenanakan sanksi pidana maupun perdata yang telah diatur oleh Undang-undang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Wisuda 2020
Uncontrolled Keywords: Senjata api, Kepolisian Republik Indonesia, Penyalahgunaan senjata api oleh Polri, Pertanggung jawaban hukum.
Subjects: Software
Divisions: Faculty of Law > Bachelor of Law > S1 Hukum
Depositing User: Perpus Ubhara Surabaya
Date Deposited: 14 Jul 2023 03:04
Last Modified: 14 Jul 2023 03:04
URI: http://eprints.ubhara.ac.id/id/eprint/1984

Actions (login required)

View Item View Item