ANALISIS YURIDIS TERHADAP PELAKSANAAN PERKAWINAN CAMPURAN DI INDONESIA

Prasetyo, Yuda Adi (2021) ANALISIS YURIDIS TERHADAP PELAKSANAAN PERKAWINAN CAMPURAN DI INDONESIA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS BHAYANGKARA SURABAYA.

[img] Text
Skripsi Yuda Adi P 1711111014.pdf

Download (578kB)

Abstract

Perkawinan ialah ikatan lahir bathin antara seorang pria dengan seorang wanita sebagai suami isteri dengan tujuan membentuk keluarga (rumah tangga) yang bahagia dan kekal berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa. Dalam Undang - undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan (UUP) didalamnya terdapat Pasal 57 yang mengatur perkawinan, yang dimaksud dengan perkawinan campuran adalah perkawinan antara dua orang yang di Indonesia tunduk pada hukum yang berlainan karena perbedaan kewarganegaraan dan salah satu pihak berkewarganegaraan Indonesia. Metode penelitian jurnal ini menggunakan metode hukum normative, maka pendekatan yang dilakukan adalah pendekatan perundang-undangan yang berlaku. Hasil penelitian jurnal ini adalah persyaratan administrasi untuk pengajuan perkawinan campuran, penerbitan kutipan akta perkawinan dan dokumen pendukung perkawinan campuran, masalah pada pelaksanaan administrasi pernikahan campuran yang lebih rumit, tinjauan yuridis pelaksanaan perkawinan campuran, pemberian status kewarganegaraan terhadap anak hasil pernikahan campuran, Status hukum terhadap anak dari hasil perkawinan campuran yang tidak teracatat, Akibat Hukum Perceraian Perkawinan Campuran terhadap Hak Asuh Anak.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Perkawinan, Perkawinan Campuran
Divisions: Faculty of Law > Bachelor of Law
Depositing User: Perpus Ubhara Surabaya
Date Deposited: 29 Nov 2023 06:01
Last Modified: 29 Nov 2023 06:06
URI: http://eprints.ubhara.ac.id/id/eprint/2187

Actions (login required)

View Item View Item