Pemberdayaan Masyarakat Pra Lansia dan Lansia di Desa Kepuh Kemiri Kecamatan Tulangan Sidoarjo

Fadeli, Muhammad and Musahadah, Musahadah and Prasetijowati, Tri and Nurany, Fierda and Fitriawardhani, Tira and Kurniawan, Bagus Ananda and AZIZ, MUHAMMAD HILMY (2024) Pemberdayaan Masyarakat Pra Lansia dan Lansia di Desa Kepuh Kemiri Kecamatan Tulangan Sidoarjo. Jurnal Karya untuk Masyarakat (JKuM), 5 (2). pp. 125-133. ISSN E-ISSN: 2720-9423

[img] Text
1166-4415-3-PB_JKUM2024_Pemberdayaan.pdf

Download (412kB)
Official URL: http://journal.starki.id/index.php/JKuM/article/vi...

Abstract

Karena penurunan kapasitas intrinsik dan fungsional dan resiko mengalami keterbatasan, masalah kesehatan yang lebih sering muncul dengan bertambahnya usia. Oleh karena itu diperlukan pemberdayaan potensi lansia untuk beraktivitas dan lebih produktif. Kondisi pra lansia dan lansia di desa Kepuh Kemiri Tulangan belum memiliki potensi yang dapat menunjang produktif. Melalui pelatihan budidaya dan pengolahan kelor serta literasi digital diharapan mampu secara mandiri mengolah kelor untuk kebutuhan pemenuhan nutrisi serta mampu menjual produk-produk kelor melalui internet Keberlanjutan program ini adalah terbentuknya taman lansia tempat bertemunya para lansia untuk usaha produktif. Melalui pemberdayaan masyarakat oleh tim pemberdaya Fisip Ubhara Surabaya mampu memberikan peluang kemandirian masyarakat lanjut usia di Desa Kepuh Kemiri Tulangan – Sidoarjo.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Helpless ; Elderly ;Moringa
Subjects: 351 Public Administration > 351.07 Education, research, related topics
Divisions: Faculty of Social and Politics
Depositing User: Perpus Ubhara Surabaya
Date Deposited: 11 Sep 2024 04:51
Last Modified: 11 Sep 2024 04:51
URI: http://eprints.ubhara.ac.id/id/eprint/2675

Actions (login required)

View Item View Item