ANALISIS WACANA KRITIS TEUN A. VAN DIJK TENTANG PEMBERITAAN RANCANGAN UNDANG – UNDANG PENGHAPUSAN KEKERASAN SEKSUAL PADA MEDIA ONLINE KOMPAS.COM DAN JAWAPOS.COM EDISI OKTOBER – NOVEMBER 2021

Fitriani, Winda Faustina (2022) ANALISIS WACANA KRITIS TEUN A. VAN DIJK TENTANG PEMBERITAAN RANCANGAN UNDANG – UNDANG PENGHAPUSAN KEKERASAN SEKSUAL PADA MEDIA ONLINE KOMPAS.COM DAN JAWAPOS.COM EDISI OKTOBER – NOVEMBER 2021. Skripsi thesis, Universitas Bhayangkara Surabaya.

[img] Text
ANALISIS WACANA KRITIS TEUN A. VAN DIJK TENTANG PEMBERITAAN RANCANGAN UNDANG – UNDANG PENGHAPUSAN KEKERASAN SEKSUAL PADA ~1.pdf

Download (2MB)

Abstract

(RUU PKS) atau rancangan undang – undang penghapusan kekerasan seksual belakang ini sedang ramai menjadi topik pembahasan. Penulis memilih media online Kompas.com dan JawaPos.com yang bertujuan untuk bagaimana dua media yaitu Kompas.com dan JawaPos.com menulis berita tentang rancangan undang – undang penghapusan kekerasan seksual edisi Oktober – November 2021 terkait tentang pemberitaan RUU PKS yang masih belum disahkan, dikarenakan beberapa poin yang terdapat dalam rancangan undang – undang tersebut masih menjadi Pro dan Kontra masyarakat. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode analisis wacana kritis model Teun A.Van Dijk. Dalam penerapan analisis ini dibagi dalam tiga yaitu; teks, bagaimana teks berita tentang RUU PKS diproduksi oleh media dan wartawannya, yakni Kompas.com dan JawaPos.com; konteks sosial, yaitu bagaimana wacana komunikasi kemudian dapat dikaitkan dengan kondisi yang ada di masyarakat; kognisi sosial, yaitu mengenai kesadaran mental pembuat berita. pada penelitian ini, penulis menggunakan metode pendekatan kualitatif yang bertujuan untuk memahami fenomena yang ada di dalam subyek penelitian secara menyeluruh dengan cara pendeskripsian berita yang ada pada media Kompas.com dan Jawapos.com. Hasil dari penelitian ini sendiri menunjukkan bahwa kedua media Kompas.com dan Jawapos.com dalam penulisan beritanya mengusung terkait pro dan kontra RUU PKS dan juga langkah yang akan diambil pemerintah. Dalam penulisannya sendiri tidak adanya berat sebelah atau keberpihakan media kepada pemerintah ataupun masyarakat yang dapat dipahami melalui struktur dan juga pemilihan teks yang netral dalam pemberitaannya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Wisuda 2021
Uncontrolled Keywords: Web https://id.m.wikipedia.org/wiki/Kompas_(surat_kabar) https://id.m.wikipedia.org/wiki/Jawa_Pos https://merdekadarikekerasan.kemdikbud.go.id/kekerasan-seksual/ 115 https://www.kompas.com/sains/read/2021/12/08/170500423/15-jenis-kekerasan�seksual-menurut-komnas perempuan?amp=1&page=2&jxconn=1*1nmoc34*other_jxampid*bjJEMkFfUkd iRkJ2TmdyVWtxMTFEd3RIMGZKeURQdTJ2TGFqN0dsSldERU9FbWlRazFC Y25LNU4tRFVleURkWA.. https://www.kompas.com/skola/read/2021/12/17/100000569/karakteristik-media�online-beserta-penjelasannya https://www.kompas.com/sains/read/2021/12/08/170500423/15-jenis-kekerasan�seksual-menurut-komnas-perempuan Sumber Data Penelitian https://nasional.kompas.com/read/2021/11/11/13570131/setara-harap�permendikbud-30-2021-jadi-pelecut-dpr-sahkan-ruu-pks?page=all https://nasional.kompas.com/read/2021/11/09/15493541/ketua-panja-sebut-draf�ruu-tpks-disahkan-akhir-november?page=all https://www.jawapos.com/nasional/politik/01/10/2021/baleg-bakal-kunker-di�brasil-dan-ekuador-ceritanya-belajar-ruu-pks/ https://www.jawapos.com/nasional/02/10/2021/formappi-ngapain-dpr-ke-luar�negeri-susun-ruu-pks-bisa-di-senayan/ https://radarsemarang.jawapos.com/berita/jateng/2021/11/19/dorong-pengesahan�ruu-pks-dan-permendikbud-30/ 116 https://www.jawapos.com/nasional/politik/04/10/2021/baleg-kunker-ke-luar�negeri-alasannya-biar-uu-nya-tidak-dikomplain/ https://www.jawapos.com/nasional/politik/12/11/2021/komisi-iii-dpr-dukung�permen-anti-kekerasan-seksual-di-kampus/ https://nasional.kompas.com/read/2021/10/06/07203601/rencana-kunjungan�kerja-dpr-ke-brasil-dan-ekuador-dipertanyakan?page=all https://nasional.kompas.com/read/2021/10/04/12120941/dpr-berencana-kunjungi�brasil-dan-ekuador-pimpinan-kami-tak-ingin-ruu-pks https://nasional.kompas.com/read/2021/10/05/16011881/dpr-akan-kunker-soal�ruu-pks-formappi-nilai-dewan-bermain-main-dengan-waktu?page=all https://nasional.kompas.com/read/2021/10/05/20444971/kpi-harap-kasus-ms-jadi�pertimbangan-dpr-kembali-bahas-ruu-pks?page=all https://www.jawapos.com/nasional/21/11/2021/dukung-ruu-tindak-pidana�kekerasan-seksual-pks-bentuk-konsultan-rki/
Subjects: HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Faculty of Social and Politics > Bachelor of Communicatios Studies
Depositing User: Perpus Ubhara Surabaya
Date Deposited: 11 Jan 2023 05:19
Last Modified: 11 Jan 2023 05:19
URI: http://eprints.ubhara.ac.id/id/eprint/1628

Actions (login required)

View Item View Item