Istanti, Enny and Sutopo, Sutopo (2020) PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI DESA TANJUNGAN KEC. DRIYOREJO KAB. GRESIK MELALUI PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN BUDIDAYA TOGA. BUDIMAS : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT, 2 (2). pp. 82-88. ISSN 2715-8926)
Text
Pemberdayaan Masy Driyoredjo.pdf Download (679kB) |
|
Text
turnitin abdimas aas surakarta.pdf Download (1MB) |
Abstract
Desa Tanjungan merupakan sebuah wilayah di Provinsi Jawa Timur. Desa ini berbatasan dengan Desa Mojosarirejo di utara, Desa Sumput di timur, Desa Sumput di selatan, serta Desa Banjaran di barat. Dan dikelilingi oleh perusahaan-perusahaan besar sehingga kondisi daerah disana yaitu tanah tandus, udara panas, serta kurangnya penghijauan sehingga terlihat kondisi pedesaan yang gersang. Untuk mata pencaharian sebagian penduduk Tanjungan adalah Karyawan Pabrik, Sopir Truck dan Petani. Sedangkan untuk fasilitas desa masih ada beberapa fasilitas yang kurang memadai seperti tong sampah dan untuk seluruh aktivitas administrasi berada di balai desa sudah cukup baik tetapi dalam hal pelayanan masih perlu antri lama dan proses yang cukup panjang jika persyaratan tidak lengkap serta kurangnya pengetahuan teknologi informasi yang dimiliki masyarakat desa untuk melakukan pengurusan surat-surat yang dibutuhkan secara online. Sehingga bisa dikatakan masyarakat di Desa Tanjungan masih kurang mengoptimalkan lahan yang ada untuk penghijauan dan fasilitas pembangunan yang ada di desa tersebut. Maka dari itu perlu adanya kesadaran masyarakat untuk lebih mencintai lingkungan yang bersih dan hijau melalui pemanfaatan tanaman toga / tanaman obat keluarga yang merupakan tanaman hasil budidaya rumahan yang berkhasiat sebagai obat. Selain itu perangkat desa tanjungan agar dapat meningkatkan pelayanan masyrakat di desa tanjungan melalui pelayanan E-government yang merupakan pemanfaatan informasi, komunikasi, dan teknologi oleh pemerintah dalam pelayanan public.
Item Type: | Article |
---|---|
Additional Information: | DOI: 10.29040/budimas.v2i2.1090 |
Uncontrolled Keywords: | Desa Tanjungan, Tanaman Toga, Pembangunan, Teknologi, E-Government |
Divisions: | Faculty of Economic & Business |
Depositing User: | Perpus Ubhara Surabaya |
Date Deposited: | 27 Apr 2021 05:12 |
Last Modified: | 28 Apr 2021 04:33 |
URI: | http://eprints.ubhara.ac.id/id/eprint/725 |
Actions (login required)
View Item |